Prak 02 – Camera Path, Lighting, and Material

1. Tujuan
Pada praktikum ini, belajar tentang elemen yang bisa ditambahkan pada sebuah animasi 3D yaitu Camera Path, Lighting, Material. Camera path diimplementasikan menggunakan spline. Lighting menggunakan Physical Sky dan Area Light.
2. Alat
Adobe Illustrator CC 
Maxon Cinema 4D 
R16 Time Lapse Assembler
3. Bahan
hasil praktikum sebelumnya
4. Dasar Teori
Motion Guide pada flash dan Camera Path pada Cinema 4D
Animasi motion guide adalah animasi yang mempunyai gerakan sesuai dengan jalur yang kita buat. Animasi ini merupakan lanjutan dari animasi motion tween. Animasi ini sangat cocok digunakan untuk jenis animasi yang membutuhkan ketelitian dalam pergerakan yang dikehendaki atau sesuai keinginan pembuat animasi. Sedangkan camera path memiliki fungsi untuk menggeser kamera. Terdapat dua jenis camera path, yaitu track XY Camera dan Track Z Camera. Track XY Camera berfungsi menggeser titik kamera pada bidang XY ke kiri, kanan, atas, bawah. Track Z Camera berfunsi menggeser titik kamera menjauh atau mendekat ke objek.

Physical Sky dan Area Light 
Physical Sky pada cinema 4D berfungsi untuk mengatur keakuratan pada scene pencahayaan. Sangat simpel hanya dengan mengatur pengaturan tinggi dan letak sudut yang bisa menampilkan keakurasian pencahayan yang diinginkan. Sedangkan area light adalah teknik pemeberian cahaya pada objek yangs edang dikerjakan seuai dengan area yang dipilih.

Material pada Cinema 4d
Material pada cinema 4d adalah teknik pemberian warna pada objek contoh penggunaanya adalah ketika pada praktikum ini kita akan memberikan warna pada logo atau objek yang kita buat dengan memasukkan beberapa unsur elemen yang ada pada material ini.
5. Tugas Praktikum
Pada animasi logo favorit yang sudah kalian buat sebelumnya, tambahkan: 
1. Pergerakan kamera menggunakan teknik camera path 
2. Lighting sederhana dan mudah menggunakan Physical Sky dan Area Light
6. Petunjuk Praktikum
Berikut adalah beberapa petunjuk yang bisa digunakan untuk menyelesaikan tugas praktikum

1. Pergerakan camera menggunakan Camera Path, lebih spesifik lagi disebut dengan spline.

2. Menambahkan Lighting menggunakan Physical Sky


3. Menambahkan Lighting menggunakan Area Light


4. Menambahkan material

7. Hasil Praktikum


8. Kesimpulan
Pada praktikum ini kita bisa menambahkan beberapa elemen pada sebuah animasi 3D yaitu Camera Path, Lighting, Material. Camera path diimplementasikan menggunakan spline. Lighting menggunakan Physical Sky dan Area Light. Sehingga pada praktikum kali ini kita dapat mengetahui arah cahaya dan menambahkan sebuah background yang bisa kita atur sesuai dengan waktu yang kita inginkan dan juga menambahkan material atau teknik pemberian warna pada objek secara sederhana.
9. Referensi

Comments

Popular posts from this blog

Prak 1 - Mengenal Tampilan Adobe Flash Professional

Prak 2 – Membuat Animasi Stickman Menggunakan Adobe Flash Professional